Selasa, 20 April 2010

Cerita Sedih | cerdih (cerita sedih).

April 17, 2009 annasrei.blogspot.com)
Cerita sedih kali ini berjudul…
MENGAPA SULITNYA  MENERIMA MAAF ?
Sebagai  manusia kita tak luput dari salah, namun kita harus bisa belajar dari kesalahan… terkadang kitapun tak sadar apa yang telah kita lakukan telah membuat suatu kesalahan, entah itu  kesalahan kecil ataupun besar….
Anggaplah ini suatu cerita  dikehidupan sehari-hari kita…  kita tentunya senang bila kita disayangi oleh orang yang kita sayangi, kita  pastinya bahagia bila kita diperhatikan oleh orang yang kita sayangi, kita pastinya sedih apabila kita disakiti oleh orang yang kita sayangi… namun inilah lika-liku
hidup sebenarnya, ada kelahiran dan ada kematian, ada yang bahagia dan ada juga yang tidak…tinggal bagaimana kitanya menyikapi kehidupan ini…. toh setiap orang berbeda-beda pendapat, berbeda-beda sifat, berbeda – beda pemikirannya…,
Apa yang harus kita lakukan jika kita melakukan kesalahan … ?
Ya tentunya kita harus menyadarinya dulu, kesalahan  kita apa… ? dan yang pasti kita meminta maaf…  diterima atau tidak diterima  maaf kita, sebisa mungkin kita berusaha untuk mendapatkan kata maaf, namun tidak semua orang toh bisa mengucapkan kata maaf,  dan tidak semua orang mau mengakui kesalahannya dengan jujur, hanya orang yang berbesar hatilah yang mau mengakui kesalahan dan mau memaafkan orang.  karena tanpa kita sadari  bahwa kita suka egois. betul kah ?
Apakah kita pernah mengalami kesalahan dan kita tidak mendapatkan kata maaf, sehingga kita merasa bahwa persoalan kita ini tidak pernah berakhir karena sulitnya menemukan jalan keluarnya… apalagi kalau kata maaf itu belum kita dengar langsung dari orang kita tuju, sehingga kita harus berbesar hati untuk ini semua, bahwa suatu saat nanti kata maaf itu akan kita terima…
dan dalam pikiran kita hanya kata ” MAAFIN  DONG….!!!!”
Walaupun kita  harus menunggu kata maaf itu, 1 hari, 1minggu,1tahun,1abad sekalipun.
—-*****—-
Entry Filed under: cinta dan persahabatan

22 Komentar Add your own

  • 1. sunarnosahlan…  | 
    Kebanyakan manusia lebih mudah meminta maaf, tapi sulit memaafkan. Ada juga yang meminta maaf saja sangat susah
    Yunitasulistya :
    Betul Pak Narno…, kebanyakan begitu….
  • 2. kezedot…  | 
    maafkan aku juga ya sahabat
    karena blue baru sapa and berkenalan with u…
    salam persahabatan
    keren postinganmu sahabat
    Yunitasulistya :
    Hahahaha, kesalahannya apa nih…. terima kasih dah mampir di blogku….
  • 3. How I Lost Thirty Póunds…  | 
    Hi, nice post. I have been thinking about this issue,so thanks for sharing. I’ll likely be coming back to your posts. Keep up great writing
    Yunitasulistya :
    Thank You for your attention…. :)
  • 4. adi…  | 
    Seseorang yang berhubungan dengan manusia lainnya, mesti akan mengalami suatu gangguan, maka sepatutnya sikapnya dalam menghadapi gangguan ini adalah hendaknya memaafkan dan berlapang dada. Dan hendaknya ia mengetahui dengan seyakin-yakinnya bahwa sikap pemaaf dan lapang dadanya dan harapannya untuk mendapatkan balasan kebaikan kelak di akhirat [dapat mengakibatkan] permusuhan antara dia dengan saudaranya menjadi kasih sayang dan persaudaraan.
    Yunitasulistya :
    Alhamdulliah…. aku selalu memaafkan, baik itu kesalahanku sendiri maupun kesalahan orang lain…. semuanya kuterima dengan lapang dada dan yuni tidak pernah meminta balasan sedikitpun karena yuni tau Allah itu tidak pernah tidur… yuni tidak mau mempunyai musuh… tetap semua kuanggap saudara… walaupun aku udah disakiti,dihianati,dikecewain…. “peace” thank’s ya komentnya…. :)
  • 5. eddi papachitos…  | 
    benar bgt ya, kadang kata kata minta maaf sangat gampang di ucapkan, bisa seribu kata satu hari, tapi untuk me maaf kan,sangat sulit sekali, itu lah carakter manusia,ada yang gampang dan ada juga yang susah memaaf kan.
    Yunitasulistya :
    Ya… itulah kenyataan hidup….. :)
  • 6. fadh faustine…  | 
    betul sekali, selama dia belum mengucapkan kata dia memaafkan kita, rasa hati ini tidak akan tenang, penyesalan selalu menghinggapi diri,.huhft aku merasakannya sekarang, sangat sangat tidak enak
    Yunitasulistya :
    Hehehe… Thank’s ya komentnya…. :)
  • 7. iedo…  | 
    kita harus memaafkan orang lain jika dia sudah mengakui kesalahannya dan tidak akan mengulanginya lagi…
    tapi jikakita yang melakukan kesalahan dan sudah menyadarinya, pada saat minta maaf ga di maafin…sapa yang salah…???
    Yunitasulistya :
    Oh tentulah……
  • 8. Ayi gEMbeL .…  | 
    BtOL tU .
    SaNgaT .
    aqU MiNta MaaF Ma oRg Ja sUsaH .
    SaMpE” aqU HrUz Jdi gEMbEL .
    • 9. yunitasulistya…  | 
      @ Ayi …. duh kasian lah kalau harus jadi gembel….. tetap semangat ya…
  • 10. r.lilik sintawati…  | 
    pernah kekasihq menyinggung perasaanku dgn kata2nya n aq bnr2 tersinggung, hingga aq berpikir sulit tuk memaafkan…….tp waktu kekasihq minta maaf ….aq memaafkan walau hanya dibibir krn hatiq msh terngiang2 perkatannya……..
    • 11. yunitasulistya…  | 
      @lilik… memang semua butuh waktu… dengan begitu kita belum bisa memaafkannya… kalau masih tergiang2 perkataannya…. semoga kita semua bisa ya melewati masa-masa yang sulit seperti ini…. tetap semangat ya….
  • 12. Dieo soranta..p…  | 
    perasan yg ada kadang membuat kita terluka…….keluarkan dan redah kan lah ma seseorang yg terdekat jika petrlu……
    berih satu kesempatan ntuk dirimu……….
    ntuk kembali merasuk…
    dalam benak mu……
  • 14. RC…  | 
    Sampai saat ini aku msh menyimpan dendam dgn seseorang, dan akan kutanamkan dendam ini sampai anak cucuku…
    tak ada kt maaf bagi orang yg telah bnar2 bkin aku sakit…
    • 15. yunitasulistya…  | 
      @RC fathur… duh jangan sampai deh mendendam seperti itu. walaupun kita masih sakit tetapi kita gak boleh sampai dendam begitu… memang butuh waktu… semoga baik2 aja ya..
  • 16. irma…  | 
    aq paling mudah memaafkan kesalahn org lain…. selama ini aq selalu memafkn kesalahan mereka walau mereka ngk minta maaf, tapi kenapa ya… ada seseorg yg sulit aq maafkn krna kauta2nya sdh keterlaluan & menyinggung hargadiriku… padahal aq ngk pernah berbuat kesalahan ke dia. ketemu jarang apalagi ngobrol…. trus aq baiknya gmana????
    • 17. yunitasulistya…  | 
      @ irma… ya sebaiknya ditanyakan langsung ke orang yang bersangkutan,,, apa dan mengapa ? nanti kan kita bisa tau maunya apa dan kenapa… ? kalau tidak ada tanggapan dari nya.. ya lebih baik kita memilih diam percayalah Allah itu akan memberi kita jalan,,, walaupun tidak saat itu.
  • 18. ayoe…  | 
    wadt Ka.yUni , qU mawu tny ..
    ..cra buwadt / mosting cerritta” cedih kaya gni gmn c .!? ..
    .Ay pngendt bgd .
    .maAceh cblumb’y ..tlong britahu lwadt e-mailL iia ka .
    .inii e-mailL Ay
    ..ayoecweet51@yahoo.co.id
    • 19. yunitasulistya…  | 
      @ayoe.. duh dik ayoe ini semua terinspirasi… terkadang kita dalam keadaan sedih,bahagia,kecewa dsb… itu bisa kita ungkapkan dengan banyak hal… sebagai contoh ya dengan tulisan setiap orang pasti beda2 pemikirannya… so… itu keluar dari pikiran kita sendiri dan itu mengalir dengan sendirinya…..
  • 20. Rusyadi…  | 
    Klu dia dah minta maaf ya maafin aja dg syarat dia tulus dan sadar dg kesalahnxa dan mau mmprbiki.
    • 21. yunitasulistya…  | 
      @ rusyadi…. Hmmmm…. betul…betul…betul…
  • 22. noris…  | 
    bwt q memaafkan ga terlalu susah pi yg susah adalah membuang rasa sakid n kenangan yg tersimpan…..
    q slalu tulus memaafkan hanya kadang kenangan itu muncul……



0 komentar:

Posting Komentar